waktu prakerin pada tanggal 10 januari 2011 di SETDA pengalaman pertama yang saya lakukan pertama saat tiba di sana adalah di suruh mencap undangan dan menyebarkan undangan. Hari pertama adalah hari yang sangat melelahkan untuk saya karena banyak sekali hal baru yang saya jumpai di lokasi PKL. Tetapi saya juga sangat senang karena dengan adanya PKL seperti ini menambah ilmu sebagai bekal untuk bekerja di dunia industri
setelah 1 bulan PKL di SETDA saya mendapatkan banyak pengalaman seperti di suruh mengagendakan surat masuk/undangan,melipat undangan,menyebarkan undangan serta merekap data. Setelah 3 bulan prakerin saya di tuntut untuk membuat laporan Prakerin.Dan setelah setelah membuat laporan saya mengumpulkan di sekolah
Dan tibalah waktunya untuk berpamitan pada pembimbing di lokasi PKL..